Prediksi Indonesia Vs Turkmenistan Leg Ke2 kamis 28 juli 2011

Prediksi Pertandingan Indonesia Vs Turkmenistan
Prediksi Pertandingan Indonesia Vs Turkmenistan
Prediksi Indonesia Vs Turkmenistan Leg Ke2 ini akan bermain di kandang Indonesia di Senayan jakarta pada tanggal 28/7 nanti.Prediksi Indonesia Vs Turkmenistan Leg Ke2 ini akan menguntungkan Tim Merah putih di mana pada laga Leg 1 Indonesia mampu menahan imbang Turkmenistan di stadion Askhabad.
Prediksi Indonesia Vs Turkmenistan Leg Ke2 ini akan di penuhi oleh para pendukung Merah Putih yang akan memberikan semangat dalam laga leg ke dua Pra Piala Dunia,Meskipun para Sporter Indonesia memenuhi Stadion Tim Garuda Indonesia harus waspada dengan banyaknya Kartu kuning yang di dapat pada laga pertama.
Sementara Tim tamu pada Prediksi Indonesia Vs Turkmenistan Leg Ke2 ini harus rela dengan tidak masuknya pemain andalan mereka yang mendapatkan kartu merah pada laga pertama di turkmenistan.
Pertandingan Terakhir Indonesia
23 Jul 2011 Turkmenistan 1 – Indonesia 1 WCQ
29 Des 2010 Indonesia 2 – Malaysia 1 AFF
26 Des 2010 Malaysia 3 – Indonesia 0 AFF
19 Des 2010 Indonesia 1 – Filipina 0 AFF
16 Des 2010 Filipina 0 – Indonesia 1 AFF
Pertandingan Terakhir Turkmenistan
23 Jul 2011 Turkmenistan 1 – Indonesia 1 WCQ
25 Mar 2011 Turkmenistan 1 – India 1 ACC
23 Mar 2011 Chinese Taipei 0 – Turkmenistan 2 ACC
21 Mar 2011 Turkmenistan 3 – Pakistan 0 ACC
27 Feb 2010 Turkmenistan 5 – Korea Utara 6 AFCC
Head To Head Indonesia vs Turkmenistan
Kualifikasi Piala Dunia (AFC – Zona Asia)23 Jul 2011 Turkmenistan 1 – Indonesia 1
Perkiraan Formasi Pemain Indonesia
Formasi:4-3-3

Pemain:Ferry Rotinsulu12,M.Nasuha2,M.Roby16,Ricardo Salampessy4,Muhammad Ridwan22, Ahmad Bustomi19,Firman Utina15,Tony Sucipto6,M.ilham17,Cristian Gonzales9,Boaz Solossa.

Perkiraan Formasi Pemain Turkmenistan
Formasi:4-4-2

Pemain:Shamuradov Maksatmyrat1,Serdar Annaorazov,Murad Khamrayev,Ahmet Atayev,Shokhrat Soyunov,Amanov Arslanmurad5,Hojaahmedov Bahtiyar30,Allanazarov Dovran6,Perhat Podarov, Karadanov Mamedaly9,Karadanov Mamedaly7.
Prediksi Skor Oleh Sportbola.com
Indonesia 3-2 Turkmenistan

Komentar